Dalam rangka pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi di lingkungan Pemerintah Kota Solok Tahun 2019, sesuai dengan Undang-undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara, Pemerintah Kota Solok mengundang Pegawai Negeri Sipil yang berminat dan memenuhi persyaratan untuk mengikuti seleksi terbuka di lingkungan Pemerintah Kota Solok.
Jabatan yang dibuka :
Pengumuman lengkap dapat download DISINI.- Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
- Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadaman Kebakaran
Kelengkapan bahan lainnya :
- Contoh lamaran
- Daftar riwayat hidup
- Pakta integritas
- Surat pernyataan
Informasi selengkapnya dapat menghubungi :
PANITIA SELEKSI TERBUKA JPT PRATAMA
Kantor Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Jl. Lubuk Sikarah No. 89 Kota Solok
Sumatera Barat
0 komentar:
Posting Komentar