SELAMAT DATANG DI WEBSITE SOLOK FASHION OUTLET - SUMATERA BARAT

Pemberhentian dan Pengangkatan Pejabat Eselon II Di Lingkungan Pemerintah Kota Solok


Berdasarkan hasil evaluasi kinerja dan Rekomendasi Komisi Aparatur Sipil Negara melalui surat nomor B-975/KASN/5/2018 tanggal 2 Mei 2018 serta dalam rangka Percepatan Visi dan Misi Walikota Solok, telah dilakukan Pemberhentian dan Pengangkatan Kembali Pegawai Negeri Sipil dalam Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Di Lingkungan Pemerintah Kota Solok sebanyak 9 Orang.
Pelantikan dilaksanakan di Lantai II Gedung Sekretariat Daerah Kota Solok pada tanggal 22 Juni 2018 dan dilantik langsung oleh Bapak Zul Elfian selaku Walikota Solok.
Semoga sukses ditempat baru.

0 komentar:

Posting Komentar